INSTRUMEN ASESMEN AUTENTIK DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS CERITA FANTASI

Authors

  • Rayi Oktafiani Utomo Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.21776/ub.hastawiyata.2019.002.02.06

Keywords:

menulis teks cerita fantasi, instrumen asesmen autentik.

Abstract

keterampilan menulis cerita fantasi adalah kecakapan berbahasa seseorang untuk menuangkan pikiran, perasaan dan pengalaman yang dimiliki untuk dituangkan dalam bahasa tulis yang bersumber dari kejadian nyata ataupun imajinasi untuk dapat dinikmati oleh pembaca. instrumen asesmen autentik adalah alat untuk mengukur perkembangan belajar siswa baik hasil maupun proses yang merujuk pada konteks dunia nyata dan sesuai dengan kompetensi yang ada

References

Abidin, Y. 2014. Optimalisasi Penerapan Model Penilaian Otentik Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Sekolah Dasar. 1 (1): 109-120.

Arikunto, S. 2008. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Febriyanti, L. A., Harsiati, T., & Dermawan, T. 2017. Pengembangan Instrumen Asesmen Menulis Kreatif Cerita Fantasi Untuk Siswa Kelas VII SMP. Jurnal Pendidikan:Teori Penelitian dan Pengembangan. Vol 2, No 10. 2017.

Fuad, J. 2012. Teori dan Praktik Penelitian Tindakan Kelas. Tulungagung: STAIN Tulungagung.

Kemendikbud. 2016. Pedoman Mata Pelajaran Sekolah Menengah Pertama/ Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs). Jakarta: Kemendikbud.

Kunandar.2014. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Nurgiyantoro, B. 2010. Sastra Anak: Pengantar Pemahaman Dunia Anak. Yogyakarta: Gadjah Mada Univerity Press.

Nurhadi. 2014. Pendekatan dalam Penilaian. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.

Qostantia, L.N. 2016. Susahkah Menulis Cerita Fabel?. Prosiding Seminar Nasional Appi-Bastra (Asosiasi Pendidik dan Peneliti Bahasa dan Sastra), Surabaya, 24 September.

Sauhenda, A. F., Harsiati, T., & Martutik. 2016. Pengembangan Asesmen Penugasan Menulis Teks Eksposisis dengan Rangsangan Masalah Autentik. Jurnal Pendidikan:Teori, Penelitian, dan Pengembangan. Vol 1, No 3. 2016.

Widiani, N., Dantes, A., & Marhaeni, M. 2014. Pengaruh Implementasi Asesmen Kinerja Terhadap Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia Ditinjau Dari Motivasi Berprestasi pada Siswa Kelas XII IPA SMA Negeri 1 Semarapura. E-journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha. Vol 4. 2014.

Downloads

Published

2019-07-25

Issue

Section

Articles